Inspirasi Kita Semua

misntv official

Inspirasi Kita Semua merupakan tagline MISNTV di Ulang Tahunnya yang pertama pada 29 Juli 2022,
sebagai langkah awal kita bersama sadar akan pentingnya media, selain menyajikan informasi, hiburan dan tentunya hal yang terpenting ilah memberikan nilai-nilai edukasi kepada masyarakat.

Kami mempunyai keinginan besar untuk menjadi sebuah stasiun televisi yang besar dimasa yang akan datang untuk memberikan totalitas ide-ide kami dalam menyuguhkan nilai-nilai edukasi yang bermanfaat untuk masyarakat luas bukan hanya lokal akan tetapi bisa menyeluruh kepenjuruh tanah Air kita tercinta Indonesia.

Itulah harapan besar dari kami yang memulai menggali ide dan kreatifitas kami membangun sebuah televisi online dengan teknologi yang digunakan pada masa kini, televisi bukan hanya dilihat melalui perangkat televisi dirumah saja, akan tetapi sudah bertransformasi diberbagai device melalui smartphone dan smart tv.

Terima Kasih kepada Pemirsa yang selalu setia menyaksikan tayangan kami di berbagai platform dukung dan terus karya kami melalui subscribe klik disini